Pemkal Banyusoco melaksanakan SE Bupati Nomor 02.A Tahun 2025

Sumarwanto,S.Pd.I, 25 Agustus 2025 11:25:25 WIB

BANYUSOCO SIDA. Pada hari Senin tanggal 25 Agustus 2025 pukul 10.00 WIB Pemerintah Kalurahan Banyusoco melaksanakan  kegiatan sesuai dengan Surat Edaran bupati Gunungkidul Nomor 02.A Tahun 2025 tentang Penyanyian Lagu Kebangsaan Indonesia Raya Tiga Stanza. Bahwa di dalam Surat Edaran tersebut seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah untuk memastikan bahwa dalam pelaksanaan kegiatan yang diselenggarakan oleh Organisasi Perangkat Daerah masing- masing, Lagu Kebangsaan Indonesia Raya diperdengarkan dan/atau dinyayikan tiga stanza kecuali pada saat upacara bendera dan upacara resmi kenegaraan. kegiatan ini diharapkan dapat menjaga martabat dan kehormatan Negara Kesatuan Republik Indonesia seerta untuk menumbuhkan rasa cinta tanh air, sesuai dengan amanat Undang- Undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2009 tentang bendera, Bahasa, Lambang Negara dan Lagu Kebangsaan. kegiatan ini agar disosialisasikan dan mengajak kepada seluruh lapisan masyarakat untuk turut serta mendukung dan melaksanakan ketentuan tersebut.

Artikel Terkini

  • Peraturan Kalurahan No.8 Tahun 2022 tentang APBKal TA 2023

    16 Januari 2023 10:41:14 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Peraturan Kalurahan No.8 Tahun 2022 tentang APBKal TA 2023
    Banyusoco (SIDA), Peraturan Pemerintah Kalurahan Banyusoco tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun 2023 telah ditetapkan pada tanggal 30 Desember 2022. Acara penetapan tersebut dihadiri oleh Lurah Banyusoco, Pamong Kalurahan dan seluruh Bamuskal Kalurahan Banyusoco. Rincian Anggaran ... ..selengkapnya

  • Rela Mempertaruhkan Nyawa Untuk Kembali Pulang ke Rumah

    19 November 2022 21:23:37 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Rela Mempertaruhkan Nyawa Untuk Kembali Pulang ke Rumah
    Banyusoco SIDA, Padukuhan  Kedungwanglu adalah salah satu Padukuhan di Kalurahan Banyusoco Kapaewon Playen Kabupaten Gunungkidul. Padukuhan Kedungwanglu terletak di wilayah paling ujung  barat sekitar 4 kilo meter dari Balai Kalurahan Banyusoco dan berbatasan langsung dengan Kabupaten Bant... ..selengkapnya

  • Rakor Pemangku Keistimewan

    16 September 2022 14:58:28 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Rakor Pemangku Keistimewan
    BANYUSOCO SIDA, Sesuai dengan Undang- Undang Nomor 13 Tahun 2012 Tentang Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta, salah satu pemangku keistimewaan adalah Lurah maka diperlukan pembinaan. Pada hari Selasa Tanggal 13 September 2022 bertempat di Balai Kalurahan Banyusoco telah diadakan pembinaan pemang... ..selengkapnya

  • Lagi- lagi Ada BLT BBM dari Pemerintah

    12 September 2022 11:58:07 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Lagi- lagi Ada BLT BBM dari Pemerintah
    BANYUSOCO SIDA, dengan ditetapkannya Keputusan Pemerintah tentang kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) maka Pemerintah melalui Kementrian Sosial Republik Indonesia memberikan progam bantuan langsung tunai Bahan Bakar Minyak (BLT BBM) senilai Rp. 150.000,00 (seratus lima puluh ribu rupiah) per bul... ..selengkapnya

  • Gelegar Gamelan Menyambut 1 Dasawarsa UU Keistimewaan DIY

    12 September 2022 10:06:52 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Gelegar Gamelan Menyambut 1 Dasawarsa UU Keistimewaan DIY
    BANYUSOCO SIDA, Dalam rangka memperingati  satu dasawarsa Undang- Undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta dilaksanakan acara “Gelegar Gamelan Jogja Istimewa” yakni penabuhan gamelan secara serentak terbanyak di seluruh Daerah Istimewa Yogyakarta ya... ..selengkapnya

  • APEL PAMONG KALURAHAN

    07 September 2022 12:04:11 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    APEL PAMONG KALURAHAN
    SIDA BANYUSOCO, Pada hari Senin tanggal 5 September 2022 bertempat di Kalurahan Banyusoco Kapanewon Playen Kabupaten Gunungkidul, telah dilaksanakan apel pagi Pamong Kalurahan. Sesuai dengan Surat Edaran Bupati Gunungkidul Nomor 140/4267 Tentang Apel Kerja Pemerintah Kalurahan bahwa setiap Hari Seni... ..selengkapnya

  • Muskal Banyusoco Tahun 2023

    20 Juli 2022 09:53:48 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Muskal Banyusoco Tahun 2023
    SIDA Banyusoco, Pada hari Senin tanggal 18 Juli 2022 bertempat di Balai Kalurahan Banyusoco Kapanewon Playen Kabupaten Gunungkidul telah dilaksanakan Musyawarah Kalurahan dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan Tahun 2023. Dalam Muskal tersebut sebagai pelaksana adalah dari Badan ... ..selengkapnya

  • Penyaluran BLT DD Bulan Juni 2022

    16 Juni 2022 21:04:41 WIB Sumarwanto,S.Pd.I
    Penyaluran BLT DD Bulan Juni 2022
    SIDA Banyusoco, Rabu tanggal 15 Juni 2022 bertempat di Balai Kalurahan Banyusoco Kapanewon Playen Kabupaten Gunungkidul pukul 09.00 wib, telah dilaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa oleh Pemerintah Kalurahan Banyusoco. Bantuan Langsung Tunai Dana Desa tersebut disalurkan kepada Kel... ..selengkapnya